Aku mencintaimu, itu yang kutau
Aku sudah memilihmu menjadi kawan hidupku – dan itu titik
Aku tidak ingin terbangun suatu hari nanti dan mengenang sebuah impian kita –
mengetahui kita hanya berakhir dalam ruang kenangan.
Aku mencintaimu hingga tidak ada cinta tanpamu.
SFA – 16 – 06 – 2008